Masing-masing RW mendapatkan 2
gerobak sampah, dimana gerobak tersebut nantinya bisa dimanfaatkan dan
digunakan warga untuk menampung sampah dari lingkunganya. Seperti untuk
mendukung kegiatan kerja bakti massal maupun aktivitas setiap hari, terang
Wakil Lurah Marunda, Maryono, disela-sela pembagian, Kamis ( 30/05/2013 ) .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar