Menkosra didampingi Menpera dan Walikota berdialog dengan korban kebakaran |
Bantuan yang diberikan tersebut berupa baju seragam
sekolah, mie instan, kecap, saos, dan lain-lain,. Dalam kesempatan tersebut,
Menkosra juga mengatakan akan memberikan batuan berupa uang kepada keluarga
korban untuk mengkontrak rumah.
“Untuk besarnya uang guna mengkontrak rumah belum bisa
dijelaskan besaranya,” kata Agung Laksono, di dampingi Menteri Perumahan Rakyat
( Menpera ) Djan Faridz dan Walikota Jakarta Utara Bambang Sugiyono, di GOR Judo, Kamis ( 03 / 10/ 2013 ). .
Dalam kesempatan Walikota Jakarta Utara, Bambang Sugiyono menerima secara simbolis bantuan dari Menkokesra tersebut. Walikota mengucapkan
terima kasih atas bantuan yang diberikan ini. Bantuan ini,
tentu
saja sangat meringankan beban warga kami yang tertimpa musibah.
Diberitakan sebelumnya, kebakaran di dekat Mal Artha Gading,
Kelapa Gading, Jakarta Utara ini terjadi pada Selasa ( 01/10/2013) sekira pukul
02.30 WIB.Api dengan cepat menjalar di pemukiman yang terbuat dari triplek dan rumah semi
permanen dilokasi tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar