Bambang Subandi, kordinator wilayah
( Korwil ) Lembaga Swadaya Masyarakat ( LSM ) JAMPER menuturkan, para dekot dalam
hal ini harus tanggap terhadap masalah yang ada di wilayah.
Disampingi itu juga, dekot harus
sadar dan benar-benar memperhatikan masyarakat yang ada di wilayah
masing-masing. Seperti, contohnya kalau ada banjir, dekot dalam hal ini harus tanggap
dan sigap apa yang harus dilakukan dan menyampaikan hal itu secepatnya kepada
Walikota.
Kami sangat berharap dekot yang
kelak terpilih adalah dekot potensial yang mendepankan kinerja kerja, serta
diharapakan dekot harus mengenal warga dan wilayahnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar